Selasa, 16 Juli 2013

Nastar Keju


Bahan : 
350 gram butter ( merek sesuai selera , bisa mix juga )
200 gram tepung gula
   50 gram susu bubuk full cream
     4 butir kuning telor
700 gram tepung protein sedang
     1 butir kuning telor + sedkit pewarna kuning 
150 gram keju edam ( parut )
Isian : selai nenas
Toping : keju cheddar ( parut )

CARA MEMBUAT ; 
- campur butter, gula, susu bubuk, telor, keju edam, mixer dgn speed rendah. Cukup tercampur saja ( jangan terlalu lama
- masukkan terigu sebagian2 aduk sedikit ( jgn lgs dituang ) tujuannya agar didapet hasil adonan yg pas
- bentuk bola2 isi dengan selai nenas bulatkan lagi hingga padat oles kuning telor beri parutan keju parut

 http://arbysrumahkue.blogspot.com/2013/nastar-keju.html

Nastar Keju tidak beda dengan nastar umumnya, tetap dengan isian selai nenas buatan sendiri. Hanya untuk adonan kukisnya ditambahkan parutan keju edam. 
Eeeehhhmmmm makin manis gurih bila dirasa.


 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

dilarang spam

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.